Minggu, 30 Juli 2017

Pergumulan Batin Para Pramugari, Si Awak Kabin yang Cantik


Coba ingat-ingat deh, ada nggak di antara kamu yang sering mengeluh karena ditegur pramugari atau pramugara? Mungkin sabuk pengamanmu tidak terpasang dengan benar, atau tas bawaanmu terlalu besar. Nah, sekarang kamu harus mulai belajar menjadi penumpang pesawat yang menghormati awak kabin. Kadang kita cuma melihat mereka dalam hal yang enak saja: rupa menawan, tinggi, dan kerjaannya terbang kemana-mana. Tapi jadi mereka juga ada suka-dukanya, lho.

Kamis, 27 Juli 2017

Kamu Pasti Belum Tahu ‘kan? Ternyata Ada Ruangan Rahasia di Dalam Pesawat untuk Awak Kabin Loh..


Sebagai pengguna layanan pesawat terbang tentu kamu tahu ‘kan sekilas tentang bagian-bagian pesawat terbang. Bagian depan yaitu kokpit untuk pilot dan co-pilot mengemudikan pesawat. Kemudian kabin pesawat yang biasanya diurutkan dari kelas paling tinggi sampai ekonomi paling belakang. Lalu ada toilet dan bagian ekor pesawat. Lho, nggak ada tempat buat awak kabin beristirahat nih? Penerbangan jarak jauh ‘kan bikin capek juga.

Selasa, 25 Juli 2017

JENIS PEKERJAAN YANG ADA DI BANDAR UDARA


Pilot

Pilot merupakan pemeran utama dalam adegan pesawat terbang, pilot adalah orang yang bertugas untuk menerbangkan pesawat terbang, baik untuk penerbangan sipil maupun penerbangan militer. Pilot bertanggung jawab selama jalannya penerbangan tersebut. Dari mulai take-off sampai mendarat lagi.

Senin, 24 Juli 2017

Beberapa Fakta Tentang Pramugari yang Jarang Diketahui Publik

Pekerjaan pramugari (atau pramugara) di dalam kabin pesawat sungguh membuat iri.
Kesempatan jalan-jalan ke berbagai kota dan negara dengan gratis, bahkan dibayar di atas rata-rata pekerja kantoran.

Minggu, 23 Juli 2017

Tanggung Jawab Seorang Pilot

Tanggung jawab seorang pilot itu tidak bisa disepelekan sehingga sudah sepantasnya seorang Pilot diberikan penghasilan yang tinggi.

Jumat, 21 Juli 2017

Mau Jadi Nakhoda Bergaji Sampai Ratusan Juta? Ini Persyaratannya

Gaji seorang pelaut bermacam-macam. Nahkoda adalah tingkat teratas dalam skala pelaut. Gajinya bisa puluhan juta per bulan. Bahkan jika bekerja di perusahaan besar, upahnya bisa ratusan juta.

Kamis, 20 Juli 2017

JADI PRAMUGARI APA HARUS PINTAR BAHASA INGGRIS ?

Menjadi seorang Pramugari memang dambaan kebanyakan wanita, selain smart, cerdas, cantik dan pasti nyajuga memiliki penghasilan yang lumayan besar. 

Selasa, 18 Juli 2017

TAHUKAH ANDA KENAPA PRAMUGARI BEGITU ISTIMEWA ?

Apa yang terlintas dalam pikiran Anda jika mendengar kata Cabin Crew atau Flight Attendant atau Pramugari?

Orang-orang biasanya hanya mengetahui tugas atau pekerjaan utama seorang pramugara hanya melayani penumpang di pesawat, menyambut penumpang ketika naik pesawat, menyajikan makanan dan minuman ke penumpang, bahkan ada beberapa penumpang yang meminta untuk menaikkan barang bawaannya ke bagasi kabin.

Minggu, 16 Juli 2017

KELEBIHAN JIKA MENGIKUTI SEKOLAH PRAMUGARI


Kelebihan jika anda mengikuti sekolah pramugari adalah ilmu tentang Pramugaria anda akan jauh lebih bagus dibanding jika anda tidak mengikuti sekolah pramugari. Karna jika anda belajar melalui internet, anda tidak tau hal-hal apa saja yang harus anda pelajari tentang dunia Pramugaria.

Jumat, 14 Juli 2017

Takjub, Bukan Namanya Kapal Pesiar Kalau Tidak Wow

Mewahnya Fasilitas Kapal Terbesar di Dunia
Keistimewaan lain yang bisa membuatmu tercengang saat berada di kapal ini adalah hadirnya berbagai fasilitas mewah untuk tamu yang ikut berlayar. Sarana ekslusif ini bahkan bisa dinikmati oleh semua kalangan usia.

Kamis, 13 Juli 2017

KEREN, KAPAL PESIAR INI BERTEMA TAMAN BERMAIN ANAK- ANAK

Kapal pesiar ini diberi nama Disney Magic
Sebagai salah satu perusahaan taman bermain terbesar yang terkenal di dunia, Disneyland memang selalu memanjakan anak-anak dengan berbagai mainan yang seru dan menarik.

Rabu, 12 Juli 2017

Tugas Staff Bandara

Airlines Staff atau Staff Bandara adalah staff di sebuah maskapai penerbangan yang bertugas di darat dan memiliki beberapa tugas antara lain ground handling, cargo handling, dan ticketing. Selain profesi pramugari dan pramugara, ground staff adalah komponen penting dalam kegiatan operasional penerbangan sebuah maskapai. Bisa dikatakan, ground staff adalah pramugari dan pramugara maskapai selama di darat.

Selasa, 11 Juli 2017

Cara Menghilangkan Bekas Luka Secara Alami

Memang sangat tidak menyenangkan apabila memiliki bekas luka, apalagi jika di wajah. Sangat dibutuhkan cara menghilangkan bekas luka di wajah yang tepat dan efektif agar hal tak menyenangkan tersebut bisa teratasi.

Minggu, 09 Juli 2017

Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan

Mungkin Anda pernah mendengar peribahasa "dunia tak selebar daun kelor", hal itu karena daun kelor memiliki ukuran yang kecil.

Walau kecil ukurannya, daun kelor memiliki banyak manfaat penting bagi kesehatan tubuh. Bahkan, para ilmuan menyebutnya sebagai pohon ajaib (Miracle Tree).

Daun kelor berbentuk bulat lonjong, dan ukurannya yang kecil tersusun rapi pada sebuah tangkai, biasanya dimasak sebagai sayur untuk pengobatan.

Jumat, 07 Juli 2017

Manfaat dan Khasiat Buah Salak untuk Kesehatan

Manfaat dan Khasiat Buah Salak untuk Kesehatan

1. Obat diare

Khasiat salak untuk penyakit diare sudah terbukti. Buah ini mengandung senyawa yang bisa mengusir bakteri penyebab diare, sehingga gejala sakitnya dapat dihentikan.

Kamis, 06 Juli 2017

Manfaat Buah Semangka Berguna Bagi Perawatan Kecantikan

Manfaat buah semangka sangat baik bagi tubuh yang berperan untuk membantu kesehatan dan menjaga metabolisme tubuh. Buah semangka adalah salah satu buah tropis yang menyegarkan dan kaya kandungan air, sangat cocok dinikmati saat cuaca panas. Selain enak dinikmati, semangka menyimpan kandungan yang memiliki manfaat beragam.

Rabu, 05 Juli 2017

Manfaat Makan Buah Alpukat Bagi Kesehatan

Alpukat bisa dikatakan sebagai buah yang luarbiasa, karena selain lezat rasanya, ia juga banyak memiliki manfaat bagi tujuan kesehatan.Dengan makan alpukat dapat membantu kita agar merasa kenyang lebih lama, sehingga baik untuk membantu mengontrol kelebihan berat badan.

Selasa, 04 Juli 2017

CARA MERAWAT WAJAH AGAR PUTIH, BERSIH DAN BEBAS JERAWAT


Wajah merupakan salah satu bagian tubuh terpenting yang harus selalu dijaga dan dirawat setiap hari. Selain itu wajah juga menjadi aset utama bagi setiap orang dalam hal penampilan, baik pria maupun wanita. Sehingga banyak cara merawat wajah yang dilakukan untuk mendapatkan wajah putih, bersih, dan terbebas dari jerawat. Tetapi hal tersebut tidak akan mudah dicapai, jika tidak dibarengi dengan niat dan perawatan wajah yang tepat.

Senin, 03 Juli 2017

Manfaat Minum Air Putih Saat Perut Kosong di Pagi Hari

Air putih merupakan salah satu minuman segar dan sangat baik untuk kesehatan bagi seluruh anggota tubuh Anda. Haus adalah salah satu respon tubuh yang membutuhkan asupan cairan dalam waktu segera. Berdasarkan faktanya, seluruh organ tubuh manusia membutuhkan cairan atau air dalam jumlah yang cukup untuk menunjang berbagai aktivitas yang dilakukan.